Situs ini dibuat oleh YLSA (Yayasan Lembaga SABDA)
Utama | Alkitab | Referensi | Publikasi | Komunitas | Pendidikan
  Utama > Alkitab > Mini SABDAweb (Alkitab Firman Allah Yang Hidup)  
 
Mini SABDAweb adalah versi sederhana dari SABDAweb.
Untuk Alkitab online yang lebih lengkap dengan aneka versi Alkitab yang dapat dibaca secara paralel serta dukungan alat-alat Biblika (kamus, konkordansi, leksikon, peta), silakan kunjungi situs SABDAweb.
Untuk SABDAweb versi terbaru, yang bernama Alkitab SABDA, yang berisi bahan-bahan yang lebih lengkap lagi, disertai versi Alkitab yang jauh lebih banyak, silakan kunjungi situs Alkitab SABDA.
  Perjanjian Lama   Perjanjian Baru
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakaria
Maleakhi
Matius
Markus
Lukas
Yohanes
Kisah Para Rasul
Roma
1 Korintus
2 Korintus
Galatia
Efesus
Filipi
Kolose
1 Tesalonika
2 Tesalonika
1 Timotius
2 Timotius
Titus
Filemon
Ibrani
Yakobus
1 Petrus
2 Petrus
1 Yohanes
2 Yohanes
3 Yohanes
Yudas
Wahyu
 
 
Bilangan

Dalam Bilangan terdapat 36 pasal :
1 | 2 | 3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 | 11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 | 18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 | 25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 | 31 | 32 | 33 | 34 | 35 | 36

2:1
 
TUHAN juga memberikan perintah-perintah ini kepada Musa dan Harun, "Setiap suku harus mempunyai daerah perkemahannya sendiri, dengan bendera serta tiangnya masing-masing di sekeliling Kemah Suci, dalam jarak yang agak jauh. (Jadi Kemah Suci itu ditempatkan di tengah-tengah suku-suku itu.)"

2:2
 
(2-1)

2:3
 
Beginilah susunan penempatan suku-suku itu: (Suku -- Pemimpin -- Lokasi -- Sensus (pasukan)); Yehuda -- Nahason putra Aminadab -- sebelah timur Kemah Suci -- 74.600 orang; Isakhar -- Netaneel putra Zuar -- di sebelah Yehuda -- 54.400 orang; Zebulon -- Eliab putra Helon -- di sebelah Isakhar -- 57.400 orang. Jadi pasukan di perkemahan pihak Yehuda berjumlah 186.400 orang. Ketiga suku ini merupakan rombongan pertama yang berjalan di muka, apabila bangsa Israel pergi ke sebuah daerah perkemahan yang baru. (Suku -- Pemimpin -- Lokasi -- Sensus); Ruben -- Elizur putra Syedeur -- sebelah selatan Kemah Suci-- 46.500 orang; Simeon -- Selumiel putra Zurisyadai -- di sebelah Ruben -- 59.300 orang; Gad -- Elyasaf putra Rehuel -- di sebelah Simeon -- 45.650 orang; Jadi pasukan di perkemahan pihak Ruben berjumlah 151.450 orang. Ketiga suku ini merupakan rombongan kedua yang berjalan di belakang rombongan pertama, apabila bangsa Israel pergi ke sebuah daerah perkemahan yang baru. Yang berikutnya ialah rombongan Kemah Pertemuan dengan kaum Lewi. Apabila bangsa Israel melakukan perjalanan, setiap suku tetap berada di dalam rombongannya dengan bendera masing-masing, menurut penempatan mereka di perkemahan. (Suku -- Pemimpin -- Lokasi -- Sensus); Efraim -- Elisama putra Amihud -- sebelah barat Kemah Suci -- 40.500 orang; Manasye -- Gamaliel putra Pedazur-- di sebelah Efraim -- 32.200 orang; Benyamin -- Abidan putra Gideoni -- di sebelah Manasye -- 35.400 orang. Jadi pasukan di perkemahan pihak Efraim ialah 108.100 orang dan mereka merupakan rombongan ketiga yang berjalan di belakang kedua rombongan yang terdahulu. (Suku -- Pemimpin -- Lokasi -- Sensus); Dan -- Ahiezer putra Amisyadai-- sebelah utara Kemah Suci -- 62.700 orang; Asyer -- Pagiel putra Okhran -- di sebelah Dan -- 41.500 orang; Naftali -- Ahira putra Enan -- di sebelah Asyer -- 53.400 orang. Jadi pasukan di perkemahan di pihak Dan ialah 157.600 orang. Mereka merupakan rombongan keempat yang menjadi barisan belakang, apabila bangsa Israel melakukan perjalanan.

2:4
 
(2-3)

2:5
 
(2-3)

2:6
 
(2-3)

2:7
 
(2-3)

2:8
 
(2-3)

2:9
 
(2-3)

2:10
 
(2-3)

2:11
 
(2-3)

2:12
 
(2-3)

2:13
 
(2-3)

2:14
 
(2-3)

2:15
 
(2-3)

2:16
 
(2-3)

2:17
 
(2-3)

2:18
 
(2-3)

2:19
 
(2-3)

2:20
 
(2-3)

2:21
 
(2-3)

2:22
 
(2-3)

2:23
 
(2-3)

2:24
 
(2-3)

2:25
 
(2-3)

2:26
 
(2-3)

2:27
 
(2-3)

2:28
 
(2-3)

2:29
 
(2-3)

2:30
 
(2-3)

2:31
 
(2-3)

2:32
 
Ringkasnya, bala tentara Israel itu berjumlah 603.550 orang, tidak termasuk orang Lewi yang dibebaskan dari kewajiban menjadi tentara atas perintah TUHAN, kepada Musa.

2:33
 
(2-32)

2:34
 
Demikianlah bangsa Israel mendirikan perkemahan mereka, setiap suku dengan benderanya, di daerah-daerah yang telah diperintahkan TUHAN kepada Musa.
Firman Allah Yang Hidup:
Alkitab dalam Bahasa Sehari-hari
(c) Yayasan Kalam Hidup 1989
diterbitkan atas kerja sama dengan
Living Bibles International (c) 1989
  • Baca Bilangan pasal 2 di Alkitab versi Terjemahan Baru
  • Read Numbers chapter 2 in Authorised Version (King James Version) Bible
  • Baca Bilangan pasal 2 di Alkitab SABDA, pusat studi Alkitab dengan ratusan bahan yang saling terintegrasi
  • Baca Bilangan pasal 2 di Alkitab.mobi, situs Alkitab SABDA versi HP
  •  

    Laporan Masalah/Saran