copyright
"Sabda-Mu adalah pelita bagi langkahku, cahaya untuk menerangi jalanku." Mazmur 119:105 (BIS)
Alkitab
Daftar Ayat
Temukan di Alkitab: Kata(-kata) Daftar Ayat
Versi Alkitab
Alkitab Terjemahan Baru
Alkitab Kabar Baik (BIS)
Firman Allah Yang Hidup
Perjanjian Baru WBTC [draft]
Alkitab Terjemahan Lama
Kitab Suci Injil
Alkitab Shellabear [draft]
Alkitab Melayu Baba
Alkitab Klinkert 1863
Alkitab Klinkert 1870
Alkitab Leydekker [draft]
Alkitab Ende
TB Interlinear [draft]
TL Interlinear [draft]
AV with Strong Numbers
Bible in Basic English
The Message Bible
New King James Version
Philips NT in Modern English
Revised Webster Version
God's Word Translation
NET Bible [draft]
NET Bible [draft] Lab
BHS dengan Strongs
Analytic Septuagint
Interlinear Greek/Strong
Westcott-Hort Greek Text
Textus Receptus
Pengantar Kitab
Pengantar Full Life
Pengantar BIS
Pengantar FAYH
Pengantar Ende
Pengantar Jerusalem
Pengantar Bible Pathway
Intisari Alkitab
Ajaran Utama Alkitab
Garis Besar Full Life
Garis Besar Ende
Garis Besar Pemulihan
Judul Perikop Full Life
Judul Perikop BIS
Judul Perikop TB
Judul Perikop FAYH
Judul Perikop Ende
Judul Perikop KSI
Judul Perikop WBTC
Catatan Ayat
Catatan Ayat Full Life
Catatan Ayat BIS
Catatan Ayat Ende
Catatan Terjemahan Ende
Catatan Ayat Jerusalem
Referensi Silang TSK
Referensi Silang TB
Referensi Silang BIS
Santapan Harian
Kamus
Kamus Kompilasi
Kamus Easton
Kamus Pedoman
Kamus Gering
Peta
Leksikon
Leksikon Yunani
Leksikon Ibrani
Mar 4:21-34 (ENDE) - Alkitab Ende
halaman 1 dari 1Lihat Lagi...
Halaman sebelumnyaHalaman berikutnya
Markus 4:21-34
4:21Jesus bersabda pula kepada mereka: Adakah orang memasang pelita untuk diletakkan kebawah gantang atau tempat tidur? Bukankah untuk ditempatkan diatas kaki pelita?
4:22Karena tak suatu apapun tersembunji, jang tidak akan dinjatakan, dan tak ada rahasia jang tidak akan kentara.
4:23Barang siapa jang bertelinga untuk mendengar, hendaklah ia mendengarkan.
4:24Dan Jesus bersabda pula: Ingatlah baik-baik apa jang kamu dengarkan. Ukuran jang kamu pergunakan akan dipergunakan bagi kamu djuga, bahkan kepadamu akan diberikan tambahan lagi.
4:25Karena kepada orang jang berkepunjaan akan diberikan lagi, dan dari orang jang tidak berkepunjaan, akan diambil apa jang ada padanja.
4:26Dan sabdaNja pula: Hal Keradjaan Allah itu seumpama seorang jang menaburkan benih diladang.
4:27Lalu ia tidur-bangun sadja, siang malam, dan tidak insjaf bagaimana benih itu bertunas dan bertumbuh.
4:28Karena dari dirinja sendiri tanah menghasilkan buah, mula-mula tangkai, lalu majang, kemudian butir-butir gandum sampai penuh dalam majang itu.
4:29Dan apabila gandum tjukup matang, segera orang mulai menjabit, sebab musim panen sudah sampai.
4:30Dan ia bersabda: Dengan apakah lagi hendaknja kita umpamakan Keradjaan Allah? Dengan apa lagi kita membandingkannja?
4:31Ia seumpama bidji sesawi. Ketika ditanam, ialah jang terketjil dari segala djenis benih diatas bumi,
4:32tetapi setelah ditanam, ia bertumbuh sampai melebihi segala pokok sajur-sajuran; ia mendapat dahan-dahan besar, sehingga burung-burung dari udara dapat bersarang dalam naungannja.
4:33Dan dengan banjak perumpamaan lain lagi Jesus mengadjarkan sabda Allah sekadar dengan pengertian mereka.
4:34Dan tanpa perumpamaan tiada Ia mengadjar mereka, tetapi kepada murid-muridNja tersendiri Ia mendjelaskan semuanja.
Halaman sebelumnya Atas Halaman berikutnya
| Tentang Kami | Dukung Kami | F.A.Q. | Buku Tamu | Situs YLSA | copyright ©2004–2015 | YLSA |
Bank BCA Cabang Pasar Legi Solo - No. Rekening: 0790266579 - a.n. Yulia Oeniyati
Laporan Masalah/Saran