Halaman ini adalah versi tampilan cetak (print view) dari:
http://sabda.org/publikasi/e-humor/1299

e-Humor edisi 1299 (26-6-2007)

PENJUAL ROTI VS CEMPLON


                     1299. PENJUAL ROTI VS CEMPLON
                           =======================

Cemplon      : Ada roti apa`an aja, Bang?

Penjual Roti : Macem-macem, Neng!

Cemplon      : Ini apa`an, Bang?

Penjual Roti : Ini nanas.

Cemplon      : Kalo yang ini?

Penjual Roti : Ini mah kelapa, Neng.

Cemplon      : Nah, kalo yang ini???

Penjual Roti : Kalo yang ini mah srikaya.

Cemplon      : Rotinya mana, Bang??? Dari tadi buah-buahan melulu???

----------------------------------------------------------------------
          "Siapa memberi jawaban yang tepat mengecup bibir."
                            (Amsal 24:26)
             < http://sabdaweb.sabda.org/?p=Amsal+24:26 >
----------------------------------------------------------------------
Sumber: Kapan Lagi < www.kapanlagi.com >


        

 

© 1997-2016 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)
Isi boleh disimpan untuk tujuan pribadi dan non-komersial. Atas setiap publikasi atau pencetakan wajib menyebutkan alamat situs SABDA.org sebagai sumber dan mengirim pemberitahuan ke webmaster@sabda.org