Halaman ini adalah versi tampilan cetak (print view) dari:
http://sabda.org/publikasi/40hari/5

Doa 40 Hari 2010 edisi 5 (5-8-2010)

Nama dengan Awalan Huruf P -- R


 Kamis, 5 Agustus 2010

 HARI KE-4: NAMA BERAWALAN HURUF P -- R

 "... engkau berharga di mata-Ku dan mulia, dan Aku ini mengasihi
 engkau, ...." (Yesaya 43:4)

 P: Pagiyo, Paidi, Paiman, Paino, Pakir, Palmani, Pamungkasno,
 Pangkuria, Parmata, Pertiwi, Pingadi, Piping, Pirlan, Poan,
 Pocut, Podi, Podo, Poedji, Poerba, Poerbanegoro, Poerbatin,
 Poerdiyanto, Poerjati, Poernomo, Poerwanto, Poeryani, Poespo,
 Poetro, Powerwadi, Prabowo, Praktito, Pramandi, Pranata, Pratuti,
 Prawasono, Prawowto, Prayetno, Prayudi, Priadi, Priambada,
 Priantino, Prianto, Prias, Prido, Prihatini, Prijono, Primadi,
 Primadita, Primadona, Primanda, Primar, Primo, Prinarto, Pringgo,
 Prio, Priwatari, Priyantoro, Priyatno, Projono, Purnam, Purnama,
 Purnami, Purnomo, Purwandono, Purwani, Purwanto, Purwantoro,
 Purwoko, Puspa, Putrawan, Putri.

 Q: Qadar, Qadir, Qomar.

 R: Raban, Rabiah, Racman, Racmat, Rafiq, Rahardjo, Raharmarin,
 Rahartono, Raharusun, Raharyanty, Rahatin, Rahayati, Rahayde,
 Rahayu, Rahayudi, Rahman, Rahmat, Rahmayati, Rahniati, Ramil,
 Ramlin, Ramti, Rantung, Ranu, Raqsidan, Rasdi, Rasdiwan, Rashin,
 Rasida, Rasidah, Rasidi, Rasidun, Rasikon, Rasikun, Rasip,
 Rasito, Rasiwan, Rasjid, Rasman, Rasyad, Ratna, Ratnawati,
 Rernati, Rianto, Risna, Riswana, Risyanti, Rizalima, Rizoon,
 Rochadi, Rochianat, Rochim, Rochimini, Roernoto, Rohaedah, Rohim,
 Rohmani, Rohme, Roosnami.

 MENDOAKAN MEREKA DI TEMPAT BEKERJA

 Anda merindukan terjadinya transformasi dan penuaian di tempat kerja
 Anda? Mari doakan mereka.

 "Lihatlah sekeliling dan pandanglah ladang-ladang yang sudah
 menguning dan matang untuk dituai." (Yohanes 4:35b)

 Di tempat kita bekerja ada banyak interaksi yang dapat kita lakukan
 baik dengan atasan, rekan sejawat, dan juga mereka yang ada di bawah
 koordinasi kita. Daftarkanlah sebanyak mungkin nama-nama pria dan
 wanita yang belum menerima Mesias di tempat kerja Anda. Doakanlah
 mereka setiap hari.

 CATATAN:
 Anda dapat mendoakan nama-nama di atas dengan menggunakan
 pokok-pokok doa yang kami kirim pada Senin, 2 Agustus 2010
 (Pokok-Pokok Doa untuk Nama-Nama). Jika Anda belum menerima edisi
 pokok-pokok doa tersebut, Anda dapat memintanya kepada redaksi di:

 ==> < doa(at)sabda.org >

 

© 1997-2016 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)
Isi boleh disimpan untuk tujuan pribadi dan non-komersial. Atas setiap publikasi atau pencetakan wajib menyebutkan alamat situs SABDA.org sebagai sumber dan mengirim pemberitahuan ke webmaster@sabda.org