Bahan Mengajar

warning: Creating default object from empty value in /home/sabdaorg/public_sabda/pepak/modules/taxonomy/taxonomy.pages.inc on line 33.

Berupa tulisan-tulisan yang disusun untuk disampaikan sebagai pelajaran bagi murid / anak didik dengan judul-judul tertentu.

Sekolah Minggu Ceria

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Fasilitas Pelayanan Anak

Pelayan anak Indonesia patut bersyukur karena saat ini, sudah mulai banyak situs yang secara khusus menyajikan bahan-bahan seputar pelayanan anak. Salah satunya adalah situs Sekolah Minggu Ceria. Situs ini dibuat khusus untuk para pelayan sekolah minggu agar mereka dapat menggunakan atau membagikan gambar-gambar dan tautan-tautan (links) yang diperlukan untuk mengajar anak-anak atau adik-adik sekolah minggu. ... baca selengkapnya »

Pelajaran Memberitakan Injil Melalui Permainan

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Kurikulum - Pedoman Mengajar

Bacaan Alkitab:
2 Timotius 4:2

Persiapan:

  1. Dua kotak korek api.
  2. Permainan ini dapat diadakan di dalam atau di luar ruangan.
  3. Jumlah peserta tidak terbatas.

Cara Bermain:
Pemimpin membagi para peserta menjadi dua kelompok dengan jumlah anggota kelompok sama. Kemudian, setiap kelompok diberi satu kotak korek api. ... baca selengkapnya »

Si Kecil Membawa Pengharapan

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Perayaan Hari Raya Kristen

Bahan Alkitab: Mikha 5:1-4a

Fokus ... baca selengkapnya »

Paulus Yang Selalu Bersukacita

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Kurikulum - Pedoman Mengajar

1. Cerita (1 Tesalonika 5:16-18)

Siapa yang sepanjang hari selalu bermuka gembira karena selalu bersukacita? Siapa yang pernah marah, menangis atau bersedih sepanjang hari?

Ada suatu kisah di suatu kota, yaitu Tesalonika. Di kota tersebut terdapat beraneka suku dan agama. Salah satunya adalah orang-orang Yunani yang tidak percaya kepada Yesus Kristus, dan yang lainnya adalah jemaat yang percaya kepada Yesus Kristus. ... baca selengkapnya »

Mengenal Tokoh Paulus

Paulus dan Barnabas di Pulau Siprus

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Kurikulum - Pedoman Mengajar

Pokok Bahasan: Bersedia Bersaksi

Tujuan Umum: Anak memahami dan menghayati bahwa tugas bersaksi dapat dilakukan melalui kehidupan sehari-hari.

Bahan Alkitab: Kisah 12:24 -- 13:12

Tujuan Khusus:
Anak dapat:

1. Menceritakan tentang perjalanan Paulus bersama Barnabas yang pertama.
2. Menyebutkan nama tukang sihir yang ada di kota Pafos.
3. Menjelaskan bahwa kita tidak boleh segan-segan mengabarkan Injil, sampai kepada orang berpangkat sekalipun. ... baca selengkapnya »

Permainan Berpikir

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Metode dan Cara Mengajar

  1. Judul Permainan: Berpikir Keras

    - Buatlah beberapa pertanyaan kepada anak-anak untuk membuat mereka berpikir tentang apa yang terjadi sebelum atau sesudah kejadian berlangsung.

    Contoh pertanyaan:

    1. Mengapa Andre mengenakan pakaian saljunya sebelum ia keluar rumah?
    2. Ke mana Laticia pergi dengan membawa sekopnya?
    3. Ke mana truk pemadam kebakaran itu pergi?

    - Pertanyaan-pertanyaan tersebut dapat merangsang terjadinya diskusi.

Belajar Pertumbuhan Rohani Melalui Permainan

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Kurikulum - Pedoman Mengajar

Mengajarkan pertumbuhan rohani kepada anak sangatlah penting. Anda dapat menggunakan permainan ini dalam kelas sekolah minggu, untuk mengajak anak belajar tentang pertumbuhan rohani dengan cara yang kreatif.

Persiapan: ... baca selengkapnya »

Anak Tuhan Tidak Boleh Takut

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Kurikulum - Pedoman Mengajar

Bacaan firman Tuhan: Bilangan 13:25-33

Renungan: Takut adalah senjata Iblis untuk membuat anak Tuhan menjadi mundur, tidak mau ambil bagian dalam rencana Tuhan. Firman Tuhan berkata, "Dalam Kasih tidak ada ketakutan." Firman Tuhan mengajar anak-anak untuk menjadi pribadi yang berani, percaya bahwa Tuhan Yesus selalu beserta mereka, anak-anak berani ambil bagian dalam hal yang positif dan benar. ... baca selengkapnya »

Nabi Daniel -- Kekuatan Reputasi

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Kategori Bahan PEPAK: Kurikulum - Pedoman Mengajar

Bacaan Alkitab: Daniel 1:1-21

Tujuan:
Setelah menyelesaikan pelajaran ini, anak-anak akan belajar bahwa memiliki hidup yang murni, suci, dan yang konsisten akan membangun reputasi ilahi yang kuat dalam hidup mereka.

Pendahuluan: Kegiatan Menghafal Ayat

"Anak-anakpun sudah dapat dikenal dari pada perbuatannya, apakah bersih dan jujur kelakuannya." (Amsal 20:11) ... baca selengkapnya »

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PEPAK

Komentar


Syndicate content