Menu:

 

ARTIKEL ICW

Artikel (Aplikasi | Multimedia | Ulasan | Lain-lain) - Tips

Kepemimpinan Nehemia

Tanggal: 2014-03-04
Kategori: Multimedia

Sebagai orang Kristen, kita tentu kita mengenal Nehemia. Ia merupakan salah satu tokoh yang inspiratif dalam Alkitab. Cara-cara yang digunakan Nehemia terkadang tidak masuk akal, tetapi cara tersebut digunakan Tuhan untuk menghasilkan reformasi dalam kehidupan bangsa Israel dalam waktu singkat. Melalui slideshare ini, Anda juga bisa melihat bagaimana Nehemia, sebagai seorang pemimpin, memberikan teladan kepada kita. Banyak sekali sifat kepemimpinan Nehemia yang ditampilkan dalam presentasi ini untuk kita teladani, pelajari, dan terapkan dalam kehidupan kita. Slideshare yang diunggah oleh Yohanes Ratu Eda ini memiliki 33 halaman dan telah dilihat lebih dari 5.300 orang. Selain itu, Anda juga bisa mendapatkan kiat-kiat untuk meraih sukses dalam presentasi ini. Jika Anda ingin belajar dari Nehemia, Anda bisa mengunjungi alamat di bawah ini. Selamat berselancar. (Gunung)

Alamat URL : http://www.slideshare.net/
Judul presentasi: Kepemimpinan Nehemia
Tanggal unggah : 26 Februari 2012
Jumlah halaman : 33 halaman
Nama pengunggah : Yohanes Ratu Eda
Tanggal akses : 10 Januari 2014
Tinggalkan komentar Anda...

ke atas


Kontak ICW: icw@sabda.org
Berlangganan publikasi: subscribe-i-kan-icw@hub.xc.org
Direktori Situs Kristen LINKs: http://www.in-christ.net/links
Facebook ICW: http://fb.sabda.org/icw Twitter ICW: @sabdaicw

 

Kontak kami | FAQ | Disclaimer | Buku Tamu | Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | © 2000-2024
Bank BCA Cabang Pasar Legi Solo - No. Rekening: 0790266579 - a.n. Yulia Oeniyati
Laporan Masalah/Saran | E-mail: webmaster@sabda.org