Situs ini dibuat oleh YLSA (Yayasan Lembaga SABDA)
Utama | Alkitab | Referensi | Publikasi | Komunitas | Pendidikan
  Utama > Alkitab > Mini SABDAweb (Alkitab Firman Allah Yang Hidup)  
 
Mini SABDAweb adalah versi sederhana dari SABDAweb.
Untuk Alkitab online yang lebih lengkap dengan aneka versi Alkitab yang dapat dibaca secara paralel serta dukungan alat-alat Biblika (kamus, konkordansi, leksikon, peta), silakan kunjungi situs SABDAweb.
Untuk SABDAweb versi terbaru, yang bernama Alkitab SABDA, yang berisi bahan-bahan yang lebih lengkap lagi, disertai versi Alkitab yang jauh lebih banyak, silakan kunjungi situs Alkitab SABDA.
  Perjanjian Lama   Perjanjian Baru
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakaria
Maleakhi
Matius
Markus
Lukas
Yohanes
Kisah Para Rasul
Roma
1 Korintus
2 Korintus
Galatia
Efesus
Filipi
Kolose
1 Tesalonika
2 Tesalonika
1 Timotius
2 Timotius
Titus
Filemon
Ibrani
Yakobus
1 Petrus
2 Petrus
1 Yohanes
2 Yohanes
3 Yohanes
Yudas
Wahyu
 
 
Zakaria

Dalam Zakaria terdapat 14 pasal :
1 | 2 | 3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 | 11 | 12 | 13 | 14

13:1
 
"PADA waktu itu suatu sumber akan dibukakan bagi penduduk Israel dan Yerusalem, suatu sumber untuk membersihkan mereka dari segala dosa dan kecemaran mereka."

13:2
 
TUHAN semesta alam berfirman, "Pada hari itu Aku akan melenyapkan sisa-sisa penyembahan berhala di seluruh negeri sehingga bahkan nama mereka pun akan dilupakan orang. Semua nabi palsu dan tukang ramal akan disapu bersih.

13:3
 
Dan apabila ada orang yang mulai lagi dengan nubuat-nubuat palsu, ayah-ibunya sendiri akan membunuh dia! 'Engkau harus mati,' mereka akan berkata kepadanya, 'karena engkau bernubuat palsu dalam nama TUHAN.'

13:4
 
"Maka tidak akan ada orang yang memegahkan diri atas karunia bernubuat! Tidak akan ada orang yang berani mengenakan pakaian nabi dengan maksud menipu orang.

13:5
 
"Pada waktu itu nabi-nabi akan berkata, 'Bukan, aku bukan nabi; aku petani. Tanah telah menjadi sumber nafkahku sejak aku muda.'

13:6
 
"Dan bila ada orang bertanya, 'Kalau begitu, bekas-bekas luka apakah yang ada pada dada dan tanganmu itu?' maka ia akan menjawab, 'Aku pernah terlibat dalam perkelahian di rumah seorang teman!'"

13:7
 
"Bangkitlah, hai pedang, melawan Gembala-Ku, Orang yang menjadi sekutu-Ku," firman TUHAN semesta alam. "Bunuhlah Gembala, dan domba-domba-Nya akan tercerai-berai, tetapi Aku akan turun tangan untuk menghibur dan memelihara anak-anak domba itu.

13:8
 
Dua per tiga dari seluruh bangsa Israel akan dipisahkan dan akan binasa, tetapi yang sepertiganya akan hidup dan tetap tinggal di dalam negeri.

13:9
 
Aku akan menguji yang sepertiga itu di dalam api dan memurnikannya, sebagaimana emas dan perak dimurnikan di dalam api. Mereka akan memanggil nama-Ku dan Aku akan mendengar mereka. Aku akan berkata, 'Inilah umat-Ku,' dan mereka akan berkata, 'TUHAN adalah Allah kita.'"
Firman Allah Yang Hidup:
Alkitab dalam Bahasa Sehari-hari
(c) Yayasan Kalam Hidup 1989
diterbitkan atas kerja sama dengan
Living Bibles International (c) 1989
  • Baca Zakaria pasal 13 di Alkitab versi Terjemahan Baru
  • Read Zechariah chapter 13 in Authorised Version (King James Version) Bible
  • Baca Zakaria pasal 13 di Alkitab SABDA, pusat studi Alkitab dengan ratusan bahan yang saling terintegrasi
  • Baca Zakaria pasal 13 di Alkitab.mobi, situs Alkitab SABDA versi HP
  •  

    Laporan Masalah/Saran