Suara SABDA Januari 2019 - Edisi ke-2 |
|
|
|
Sahabat Suara SABDA terkasih, Dalam edisi kedua ini, kami akan menghadirkan bahan-bahan bertema Alkitab. Jangan lewatkan satu blog yang menarik mengenai kehidupan doa dengan judul Tempe Goreng Sambal Ulek.
Salam, Redaksi Suara SABDA
|
|
|
|
Matius, pemungut cukai yang menjadi murid Kristus dan penulis kitab Injil. |
Baca Selengkapnya |
|
|
|
Adalah suatu kehormatan besar untuk membawa diskusi tentang firman Tuhan dalam aplikasi WhatsApp. |
Baca Selengkapnya |
|
|
|
Kita dapat menjalani era pascamodern dengan segala fasilitasnya secara maksimal untuk mempelajari firman. |
Baca Selengkapnya |
|
|
|
Jadilah duta Allah untuk memastikan agar anak-anak Anda mencintai dan menggunakan Alkitab. |
Baca Selengkapnya |
|
|
|
Artikel utama: |
|
Para penulis terkenal dunia menimba inspirasinya dari kisah-kisah di dalam Kitab Suci. Para penyair sangat berutang budi kepada Alkitab atas tema-tema besar yang mengilhami mereka. Ada beribu-ribu cerita yang ditulis orang setelah membaca kisah tentang Anak yang Hilang. |
|
Beribu-ribu artikel tentang kisah itu telah ditulis. Kisah kehidupan Daud, Elia, Yusuf, dan Yesus Kristus sendiri telah melahirkan jutaan artikel yang ditulis orang sepanjang masa. Para penulis menafsirkan kembali kisah-kisah mereka dan menuliskan tanggapannya dalam bahasa yang sesuai dengan zamannya. |
Baca Selengkapnya » |
|
|
|