Halaman ini adalah versi tampilan cetak (print view) dari:
http://sabda.org/publikasi/kados/796

KADOS edisi 796 (6-7-2025)

KADOS Juli 1/2025

 
Pokok Doa KADOS 7 -- 13 Juli 2025 Pokok Doa KADOS 7 -- 13 Juli 2025 Pokok Doa KADOS 7 -- 13 Juli 2025 Pokok Doa KADOS 7 -- 13 Juli 2025
 
 
Anda menerima publikasi ini karena Anda terdaftar sebagai pelanggan publikasi KADOS dengan alamat: $subst('Recip.EmailAddr'). Untuk berhenti berlangganan, klik di sini.
Untuk mengirim persembahan: BCA Ps. Legi Solo, No. ,0790266579, a.n. Yulia Oeniyati
©, 2025 -- Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)
 
Pokok Doa 796 (7 -- 13 Juli 2025): Penginjilan untuk Anak

Pengantar:
Anak-anak hidup di tengah dunia digital yang penuh distraksi dan nilai-nilai yang
sering bertentangan dengan iman Kristen. Karena itu, penginjilan kepada anak
perlu dilakukan dengan kasih, kreativitas, dan pendekatan yang sesuai agar
mereka mengenal dan mengasihi Yesus sejak dini.

Pokok Doa:
7 Juli 2025
Anak-anak tidak hanya mengetahui tentang Yesus, tetapi mengalami kasih-Nya dan
bertumbuh dalam iman sejak dini.

8 Juli 2025
Orang tua aktif menjadi pembimbing rohani di rumah, mengenalkan Injil melalui
teladan, maszbah keluarga, dan pembacaan firman Tuhan.

9 Juli 2025
Komunitas Kristen membangun ekosistem pelayanan anak lintas gereja yang saling
mendukung dalam pelatihan, sumber daya, dan doa.

10 Juli 2025
Guru sekolah Minggu dan pelayan anak diperlengkapi untuk menyatakan Injil Kristus
dengan kreatif, alkitabiah, dan penuh kasih.

11 Juli 2025
Media digital digunakan secara positif untuk menyampaikan pesan Injil dan
nilai-nilai kekristenan kepada anak-anak.

12 Juli 2025
Anak-anak Kristen menjadi berkat bagi teman-teman sebayanya melalui kesaksian
hidup yang mencerminkan kasih Kristus.

13 Juli 2025
Gereja aktif mengembangkan strategi penginjilan anak yang relevan dengan zaman
dan budaya masa kini.

 

© 1997-2016 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)
Isi boleh disimpan untuk tujuan pribadi dan non-komersial. Atas setiap publikasi atau pencetakan wajib menyebutkan alamat situs SABDA.org sebagai sumber dan mengirim pemberitahuan ke webmaster@sabda.org